PROSES BISNIS

Forum ini merupakan tempat diskusi aspek-aspek perpajakan dengan berpijak pada pengetahuan akan proses bisnis suatu usaha. Baik bagi fiskus maupun wajib pajak, pengetahuan akan proses bisnis adalah kunci untuk menentukan bagaimana kewajiban perpajakan suatu usaha.
Melihat 33 tulisan - 1 sampai 33 (dari total 33)
  • Penulis
    Tulisan-tulisan
  • #22149 Score: 0
    suwardibkf73
    Peserta
    • Total Posts 45
    • Offline
    • 11
      Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    apa yang dimaksud dengan proses utama? apa yang dimaksud dengan proses pendukung?

    #22152 Score: 0
    Fitradina Antares
    Peserta
    • Total Posts 10
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    proses utama merupakan proses mendasar yang dilalui suatu perusahaan dalam menghasilkan produk barang/jasa kepada kliennya.

    proses pendukung adalah proses yang menjadi penyokong proses utama agar proses utama dapat berfungsi dengan lancar seperti proses manajemen, akuntansi, dan HRD.

    #22153 Score: 0
    Nifail Ahza
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses bisnis utama mencakup kegiatan yang langsung memberikan nilai tambah kepada produk perusahaan, dan proses bisnis pendukung mencakup kegiatan yang memberikan nilai tambah yang langsung dan mendukung proses utama.Proses Utama (Primer) mencakup proses-proses yang menghasilkan nilai, mulai dari penerimaan material dari supplier sampai aktivitas ke pelanggan. Proses Pendukung (Support) mencakup proses-proses yang tidak langsung menghasilkan nilai tetapi diperlukan untuk mendukung proses utama. Proses pendukung meliputi aktivitas finansial dan manajemen personalia.

    #22154 Score: 0
    Dhani Ardiansyah
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses Utama merupakan proses mendasar yang dilalui suatu perusahaan dalam menghasilkan produk/jasa kepada kliennya. Proses ini menghubungkan berbagai bagian perusahaan dan membutuhkan perhatian lebih.
    Proses Pendukung merupakan proses yang tidak menghasilkan produk/jasa akhir ke klien, namun membentuk lingkungan yang pas agar proses utama dapat berfungsi dengan lancar.

    #22155 Score: 0
    Muhammad Alif Kamel Baryono
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama adalah proses yang harus dilakukan oleh perusahaan untuk mendapatkan hasil yang ingin didapatkan oleh perusahaan tersebut. Sedangkan proses pendukung adalah proses yang dilakukan untuk membantu menambah efektivitas dalam melakukan proses utama oleh sebuah perusahaan.

    #22156 Score: 0
    M Syahrizal Aditya Wibowo
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama adalah sebuah proses yang memiliki bisnis inti dan mendasar pada suatu perusahaan untuk menghasilkan barang dan/atau jasa kepada kliennya.

    Proses pendukung adalah proses yang mendukung proses inti agar dapat berjalan dengan lancar. Contoh dari proses pendukung adalah akuntansi, manajemen dan pengembangan SDM (HRD).

    #22158 Score: 0
    Sandika Riansa Saputra
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses Utama: Proses merupakan kegiatan utama suatu perusahaan dalam menghasilkan produk/jasa kepada klien.Proses ini menghubungkan lebih banyak departemen dalam perusahaan dan membutuhkan lebih banyak perhatian.

    Proses Pendukung: Proses ini tidak menghasilkan produk/jasa ke klien akhir, namun membentuk lingkungan yang sesuai agar proses utama berjalan dengan baik dan lancar. Tidak berdampak langsung kepada klien namun vital didalam perusahaan.

    #22159 Score: 0
    Muhammad Rafi Nugroho
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Prosesutama adalah suatu rangkaian kegiatan untuk memberikan dampak langsung pada nilai produk , sedangkan proses pendukung adalah kegiatan yang tidak langsung tetapi perlu dilakukan karena fungsinya adalah untuk menyokong proses utama. jadi intinya kedua proses ini saling berkaitan antara satu dengan yang lainnya.

    #22160 Score: 0
    Andina Tasya
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama adalah proses mendasar atau proses inti yang dilakukan oleh perusahaan dalam menghasilkan produk/jasa kepada konsumen.

    Proses pendukung adalah proses yang tidak menghasilkan produk/jasa akhir ke konsumen, namun menciptakan lingkungan yang pas dan mendukung agar proses utama dapat berfungsi dengan lancar.

    #22162 Score: 0
    Hafizd Taufiqurahman Bangsawan
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama (core) adalah proses mendasar yang dilalui suatu perusahaan dalam menghasilkan produk/jasa kepada kliennya. Proses ini menghubungkan berbagi bagian perusahaan dan membutuhkan perhatian lebih

    Proses pendukung (support) adalah proses yang yang tidak menghasilkan produk/jasa akhir ke klien namun membentuk lingkungan yang pas agar proses utama dapat berfungsi dengan lancar. Meskipun tidak memberikan nilai tambah secara langsung kepada klien, namun proses ini akan membantu terciptanya lingkunga kerja yang solid

    #22163 Score: 0
    Nuru Nisa Pramesti
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama adalah proses inti yang dilakukan perusahaan. Proses utama bertujuan untuk memberikan nilai tambah pada setiap tahapan yang dilakukan perusahaan dalam proses bisnisnya. Sementara, proses pendukung adalah proses yang secara tidak langsung memberikan nilai tambah pada tahapan proses bisnis perusahaan. Proses pendukung membentuk lingkungan kerja yang sesuai sehingga proses utama dapat berjalan dengan baik.

    #22164 Score: 0
    Salsabila Wardhani
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    PROSES UTAMA (CORE): proses dasar yang dilakukan oleh perusahaan untuk menghasilkan barang atau jasa kepada pembeli atau customer dengan menghubungkan beberapa bagian perusahaan. Diperlukan optimalisasi agar menambah value tiap tahapan dan produk barang atau jasa akhir kepada klien. Dengan adanya perbaikan, maka terdapat dampak langsung terhadap output perusahaan.
    Contoh: penerimaan material dari supplier hingga aktivitas kepada pelanggan.

    PROSES PENDUKUNG (SUPPORT): bukan merupakan proses yang menghasilkan barang atau jasa tetapi dapat membentuk lingkungan yang pas dalam mendukung proses utama. Perannya penting walaupun tidak menambah nilai secara langsung. Dengan adanya proses ini maka terbentuk lingkungan kerja yang solid.
    Contoh: aktivitas finansial dan manajemen personalia.

     

    #22165 Score: 0
    Diah Ratna Cahyasari
    Peserta
    • Total Posts 7
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama merupakan proses mendasar yang dilalui suatu perusahaan dalam menghasilkan produk/jasa kepada kliennya. Sedangkan, proses pendukung merupakan proses yang tidak menghasilkan produk/jasa akhir ke klien, namun membentuk lingkungan yang pas agar proses utama dapat berfungsi dengan lancar.

    #22166 Score: 0
    Aulia Srimaharani Adikusumaningrum
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses bisnis utama adalah proses yang dilakukan perusahaan dalam rangka menghasilkan produk atau jasa kepada kliennya. Sedangkan proses bisnis pendukung tidak secara langsung menghasilkan produk atau jasa akhir ke klien, proses pendukung dilakukan untuk mendukung proses bisnis utama.

    #22167 Score: 0
    Putu Andika Award
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses bisnis utama adalah proses dasar yang dilalui perusahaan dalam rangka menghasilkan output baik berupa barang atau jasa kepada klien, proses ini menghubungkan berbagai bagian di dalam perusahaan untuk menambah nilai (value added activity) pada setiap tahapannya sampai dengan output akhir.

    Sedangkan proses bisnis pendukung adalah proses yang tidak menghasilkan atau memberikan nilai tambah secara langsung kepada output perusahaan namun bertujuan untuk menciptakan lingkungan kerja/bisnis yang membantu melancarkan proses bisnis utama. Jadi proses pendukung secara sederhana adalah proses yang menunjang proses utama

    Terima asih

    #22168 Score: 0
    Ainun Dhusturiah
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama

    Adalah proses mendasar yang dilalui suatu perusahaan dalam menghasilkan produk/jasa kepada kliennya.

    dengan mengoptimalkan proses ini, value pada setiap tahapan dan pada produk/jasa akhir ke kliennya akan bertambah.

     

    proses pendukung

    proses yang tidak menghasilkan produk/jasa akhir ke klien, namun membentuk lingkaran yang pas agar proses utama dapat berfungsi dengan lancar.

    #22169 Score: 0
    Arief Darmawan
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama: proses dari perusahaan yang dilakukan untuk mendapatkan produk yang akan diserahkan kepada konsumennya

    Proses pendukung: proses yang mendukung pada proses utama sehingga proses utama dapat berjalan dengan lancar

    #22170 Score: 0
    Firantika Rya Pratama
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses bisnis utama meliputi serangkaian proses bisnis yang terkait langsung dengan kegiatan usaha mulai dari penerimaan material dari supplier hingga penyerahan produk kepada pelanggan. Merupakan proses mendasar yang dilakukan oleh perusahaan dan memberikan nilai tambah produk.

    Sedangkan proses bisnis pendukung adalah aktivitas pendukung dalam perusahaan yang bertujuan untuk membantu terselenggaranya proses bisnis utama dengan baik dan lancar seperti kegiatan akuntansi dan manajemen

    #22171 Score: 0
    Cindy Septyanasari
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Izin menjawab, pak. Proses utama merupakan proses mendasar yang dilalui suatu perusahaan  yang menghasilkan nilai, mulai dari penerimaan material dari supplier sampai aktivitas ke pelanggan. Misalnya proses pembelian, manufaktur, pengiklanan dan pemasaran, dan penjualan Sedangkan untuk proses pendukung adalah proses-proses yang tidak langsung menghasilkan nilai tetapi diperlukan untuk mendukung proses utama. Meliputi aktivitas finansial dan manajemen personalia.

    #22172 Score: 0
    Luthfia Nabila Putri
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama adalah proses mendasar yang memiliki nilai langsung dalam menghasilkan produk/jasa.

    Sedangkan proses pendukung adalah proses yang tidak menghasilkan produk/jasa secara langsung namun tetap mendukung proses utama agar berjalan dengan lancar. Contoh: proses manajemen dan HRD

    #22173 Score: 0
    M. Andika Permanajati
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama merupakan proses mendasar yang dilalui suatu perusahaan dalam menghasilkan produk/jasa kepada kliennya. Proses ini menghubungkan berbagai bagian perusahaan dan membutuhkan perhatian lebih.

    Sedangkan proses pendukung tidak menghasilkan produk/jasa akhir ke klien, namun membentuk lingkungan yang pas agar proses utama dapat berfungsi dengan lancar. Dengan kata lain, proses ini tidak secara langsung menghasilkan value (nilai) bagi suatu perusahaan.

    — Andika, 15

    #22174 Score: 0
    tasya anggreani
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    proses utama  ( core) adalah proses mendasar/proses inti yg dilakukan perusahaan dalam menghasilkan produk/jasa kpd konsumen

    proses pendukung (support) adalah proses yang tidak menghasilkan produk/jasa ke konsumen akhir tapi membentuk lingkungan yang pas agar proses utama dapat berfungsi dengan lancar

    #22175 Score: 0
    Marsya Nabila
    Peserta
    • Total Posts 10
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    <span style=”color: #4a4a4a; font-family: ‘Segoe UI’, ‘Helvetica Neue’, Helvetica, ‘Lucida Grande’, Arial, Ubuntu, Cantarell, ‘Fira Sans’, sans-serif; font-size: 15px; font-style: normal; font-variant-ligatures: normal; font-variant-caps: normal; font-weight: 400; letter-spacing: normal; orphans: 2; text-align: start; text-indent: 0px; text-transform: none; white-space: pre-wrap; widows: 2; word-spacing: 0px; -webkit-text-stroke-width: 0px; background-color: #ffffff; text-decoration-style: initial; text-decoration-color: initial; display: inline !important; float: none;”>Proses utama adalah urutan aktivitas yang terukur dan terstruktur dilakukan untuk menambah nilai tambah secara langsung pada output yang dihasilkan. Proses ini merupakan aktivitas utama yang harus dilakukan oleh produsen untuk menghasilkan outputnya. Apabila aktivitas ini tidak dilakukan, output yang dihasilkan tidak akan sempurna dan tidak akan mencapai tujuan tententu.</span>

    <span style=”color: #4a4a4a; font-family: ‘Segoe UI’, ‘Helvetica Neue’, Helvetica, ‘Lucida Grande’, Arial, Ubuntu, Cantarell, ‘Fira Sans’, sans-serif; font-size: 15px; font-style: normal; font-variant-ligatures: normal; font-variant-caps: normal; font-weight: 400; letter-spacing: normal; orphans: 2; text-align: start; text-indent: 0px; text-transform: none; white-space: pre-wrap; widows: 2; word-spacing: 0px; -webkit-text-stroke-width: 0px; background-color: #ffffff; text-decoration-style: initial; text-decoration-color: initial; display: inline !important; float: none;”>Sedangkan proses pendukung adalah urutan aktivitas yang terukur dan terstruktur untuk mendukung proses utama, sehingga memberikan nilai tambah tidak langsung kepada produk. Proses pendukung disini ialah sebagai pelengkap dari proses utama agar proses utama tersebut dapat berjalan sesuai dengan yang diharapkan oleh produsen.</span>

    #22176 Score: 0
    Irma Arsya Praheda
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses bisnis utama merupakan rangkaian kegiatan inti yang dilakukan perusahaan untuk menghasilkan aliran nilai utama. Contohnya seperti pembelian, manufaktur, penjualan
    Sedangkan proses bisnis pendukung ialah rangkaian kegiatan yang mendukung proses inti, seperti akuntansi, perekrutan

    #22177 Score: 0
    Hanatun Nusroh Mahfudzoh
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama (core) yaitu proses mendasar yang dilakukan perusahaan dalam menghasilkan produk/jasa kepada kliennya. Proses ini memberi nilai tambah pada setiap tambahan dan juga pada produk/jasa akhir ke klien.

    Proses pendukung (support) merupakan proses yang tidak menghasilkan produk/jasa akhir ke klien, namun proses ini mendukung proses utama agar dapat berfungsi dengan baik. Proses pendukung tidak memberi nilai tambah secara langsung, tapi penting untuk bisa menciptakan lingkungan kerja yang ideal. Contohnya proses manajemen, akuntansi, HRD.

    #22178 Score: 0
    Ainul Mardia Annisa
    Peserta
    • Total Posts 6
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Izin menyampaikan pendapat Pak.

    Proses utama ialah proses yang menjadi bagian dasar atas suatu proses bisnis suatu perusahaan dalam menhasilkan outputnya kepada klien. Proses ini membutuhkan perhatian lebih, dikarenakan proses ini memegang peran penting dalam setiap tahapan proses bisnis sehingga akan berpengaruh terhadap kualitas outputnya.

    Adapun proses pendukung ialah proses memberikan nilai tambah atas proses utama sehingga lingkungan yang diciptakan dapat mendukung kelancaran keberlangsungan proses utama. contohnya proses manajemen, akuntansi, dan HRD.

    #22179 Score: 0
    Marsya Nabila
    Peserta
    • Total Posts 10
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    <span style=”color: #4a4a4a; font-family: ‘Segoe UI’, ‘Helvetica Neue’, Helvetica, ‘Lucida Grande’, Arial, Ubuntu, Cantarell, ‘Fira Sans’, sans-serif; font-size: 15px; font-style: normal; font-variant-ligatures: normal; font-variant-caps: normal; font-weight: 400; letter-spacing: normal; orphans: 2; text-align: start; text-indent: 0px; text-transform: none; white-space: pre-wrap; widows: 2; word-spacing: 0px; -webkit-text-stroke-width: 0px; background-color: #ffffff; text-decoration-style: initial; text-decoration-color: initial; display: inline !important; float: none;”>Proses utama adalah urutan aktivitas yang terukur dan terstruktur, dilakukan untuk menambah nilai tambah secara langsung pada output yang dihasilkan. Proses ini merupakan aktivitas utama yang harus dilakukan oleh produsen untuk menghasilkan outputnya. Apabila aktivitas ini tidak dilakukan, output yang dihasilkan tidak akan sempurna dan tidak akan mencapai tujuan tententu.
    Sedangkan proses pendukung adalah urutan aktivitas yang terukur dan terstruktur untuk mendukung proses utama, sehingga memberikan nilai tambah tidak langsung kepada produk. Proses pendukung disini ialah sebagai pelengkap dari proses utama agar proses utama tersebut dapat berjalan sesuai dengan yang diharapkan oleh produsen.</span><b></b><i></i><u></u><span style=”text-decoration: line-through;”></span>

    #22180 Score: 0
    Nurul Aisyah
    Peserta
    • Total Posts 8
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama adalah proses mendasar yang menghubungkan berbagai bagian perusahaan. Proses ini dijalankan perusahaan dalam menghasilkan produk berupa barang atau jasa. Proses utama membutuhkan perhatian lebih karena berkaitan langsung dengan penambahan nilai pada setiap tahapan dan produk atau jasa akhir ke klien.

    Proses support atau pendukung adalah proses yang tidak secara langsung menghasilkan nilai bagi pelanggan. Proses pendukung tidak menghasilkan produk atau jasa akhir ke klien namun akan membentuk lingkaran yang berfungsi agar proses utama berjalan dengan baik. Proses ini vital bagi perusahaan karena meskipun tidak menghasilkan produk atau tambahan value secara langsung namun proses ini akan membantu terciptanya lingkungan kerja yang nyaman

    #22181 Score: 0
    Yakob Andika Napitupulu
    Peserta
    • Total Posts 5
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    proses utama = proses dasar untuk menghasilkan output berupa barang dan/atau jasa

    Proses pendukung = proses yg mendukung proses utama agar dapat berjalan sesuai dengan yang seharusnya dikehendaki

    #22182 Score: 0
    Marsya Nabila
    Peserta
    • Total Posts 10
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama adalah urutan aktivitas yang terukur dan terstruktur dilakukan untuk menambah nilai tambah secara langsung pada output yang dihasilkan. Proses ini merupakan aktivitas utama yang harus dilakukan oleh produsen untuk menghasilkan outputnya. Apabila aktivitas ini tidak dilakukan, output yang dihasilkan tidak akan sempurna dan tidak akan mencapai tujuan tententu.
    Sedangkan proses pendukung adalah urutan aktivitas yang terukur dan terstruktur untuk mendukung proses utama, sehingga memberikan nilai tambah tidak langsung kepada produk. Proses pendukung disini ialah sebagai pelengkap dari proses utama agar proses utama tersebut dapat berjalan sesuai dengan yang diharapkan oleh produsen.

    #22183 Score: 0
    Rosada Febytaduri
    Peserta
    • Total Posts 8
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Proses utama (core) yaitu proses mendasar yang dilalui suatu perusahaan dalam menghasilkan produk/jasa kepada kliennya. Proses ini menghubungkan berbagai bagian perusahaan dan membutuhkan perhatian lebih, perbaikannya berdampak langsung pada output.

    Proses Pendukung (support) yaitu proses yang tidak menghasilkan produk barang/jasa kepada klien (tidak langsung memberi value pada pelanggan), namun membentuk lingkungan yang pas agar proses utama dapat berjalan lancar dan terciptanya lingkungan kerja yang solid. contoh : proses manajemen, akuntansi, dan HRD.

    #22225 Score: 0
    Mutiara Abellia Windiasty
    Peserta
    • Total Posts 8
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    <span style=”caret-color: #555555; color: #555555; font-family: Arial, sans-serif; font-size: 15px; -webkit-text-size-adjust: auto;”>Proses bisnis utama (core)  merupakan serangkaian proses bisnis yang terkait langsung dengan kegiatan usaha mulai dari penerimaan material dari supplier hingga penyerahan produk kepada pelanggan. Merupakan proses mendasar yang dilakukan oleh perusahaan dan memberikan nilai tambah produk.</span>

    <span style=”caret-color: #555555; color: #555555; font-family: Arial, sans-serif; font-size: 15px; -webkit-text-size-adjust: auto; background-color: #fbfbfb;”>Proses pendukung (support) merupakan proses yang tidak menghasilkan produk/jasa akhir ke klien, namun proses ini mendukung proses utama agar dapat berfungsi dengan baik. Proses pendukung tidak memberi nilai tambah secara langsung, tapi penting untuk bisa menciptakan lingkungan kerja yang ideal. Contohnya proses manajemen, akuntansi, HRD.</span>

    #22298 Score: 0
    Nurfajril Wafita Ihza
    Peserta
    • Total Posts 11
    • Offline
    • Points: 0
      mbelgedhes Newbie

    Izin menjawab pak
    proses utama atau core process dalam proses bisnis suatu usaha adalah proses mendasar untuk menghasilkan produk/jasa kepada kliennya. proses ini menghubungkan berbagai bagian perusahaan dan membutuhkan perhatian lebih. optimalisasi proses ini bertujuan agar terdapat penambahan value pada setiap tahapan dan juga pada produk/jasa akhir ke klien.

    sedangkan proses penunjang atau support process adalah proses yang membentuk lingkungan yang tepat agar proses utama dapat berjalan dengan lancar sebagaimana mestinya. proses ini tidak secara langsung menghasilkan value bagi pelanggan namun vital bagi perusahaan. proses penunjang juga mendukung berjalannya suatu perusahaan. proses ini akan membantu membentuk lingkungan kerja yang solid.
    Salam, terimakasih

Melihat 33 tulisan - 1 sampai 33 (dari total 33)
  • Anda harus log masuk untuk membalas topik ini.
Chat Admin
Hai... apakah yang ingin Anda tanyakan tidak ada di menu Help kami?
Kontak Admin WikiPajakCustomer CareWhatsApp