About WikiPajak

WikiPajak merupakan situs tempat belajar pajak secara online yang diperuntukkan bagi mahasiswa dan umum.

Profil Pengelola Situs

aboutA. Ragil Kuncoro, SE., SST., Ak., M. Acc, CSP, CSRS, CSRA, lahir di Magelang, 1978, menyelesaikan Program DIV Akuntansi pada Sekolah Tinggi Akuntansi Negara tahun 2005. Pada tahun 2009 lulus dari Program Magister Akuntansi Universitas Gadjah Mada. Selain pendidikan formal, juga menyelesaikan short course kebijakan pajak di OECD Korea Selatan. Selain itu juga aktif terlibat dalam berbagai diklat dan seminar.

Saat ini bekerja sebagai dosen di salah satu perguruan tinggi di Jakarta setelah 17 tahun mengabdi di Direktorat Jenderal Pajak. Selain mengajar, aktivitas lain yang dilakukan mengisi acara seminar dan mengelola situs perpajakan.

Chat Admin
Hai... apakah yang ingin Anda tanyakan tidak ada di menu Help kami?
Kontak WikiPajakChatWhatsApp